Saengil Chukha Hamnida buat Jarang Sisiran! Ulang tahun pertama di empat tahun kebersamaan kita. Enggak sengaja banget bikin grup kok waktu Leap year. Jadi hemat banget ya ultahnya, hahaha.
Kalian suka dipanggil apa? Mbak, Kakak, Ibu, Bunda? Saya sih suka dipanggil Mbak. Pernah juga kepikiran untuk punya pasangan yang lebih muda lalu dia manggil saya Mbak sementara saya panggil dia Adek, hahaha. Daun Muda kadang menggoda!
Beberapa waktu lalu saya nonton lagi film India, Kal Ho Naho. Itu lho yang pemainnya Shahrukh Khan, Preity Zinta, dan Saif Ali Khan. Tentang cinta yang terpendam, pengorbanan, pokoknya saya nangis waktu nonton ini. Cinta sama cewek tapi harus rela dia sama orang lain. Nyesek!!!
Akarui Cha, duh ini nama apaan sih? Sok Jepang banget deh. Begitu kira-kira pikiran saya waktu recap personil di arisan grup 3 Blogger Perempuan. Waktu sudah gabung, ternyata si Mbak Acha ini juga nggak banyak omong.
Puasa, nganggur, nonton kartun, tiba-tiba kangen cerita Princess yang hepi ending. Saya tahu itu cuma cerita, nggak usah ngarep, kadang nggak perlu dipercaya. Tapi gimana dong, cerita hepi-hepian gitu sudah terlanjur membekas dalam ingatan anak kampung seperti saya. Memangnya kalian nggak?
Mantan Terindah, ada kah yang punya? Pernah berpikir bahwa ternyata mantan itu tak selamanya buruk? Bagaimana kalau justru karena dia, sesama mantan malah saling dekat? Ini tentang Mak Ade Anita, Ketika Mantan Mendekatkan Kita.
Apa yang kamu pikirkan tentang sosok bernama Evrina. Kenapa nggak Evi? Kenapa Evri? Atau Avril? Entah. Yang jelas Mbak Evrina Budiastuti ini boleh dipanggil Evrina atau Rina asal jangan Budi. Ya elah, masa nggak move on dari Ibu Budi sih.
Pernah nggak sih galau gara-gara ada yang ninggalin benih sama kamu tapi tak bertanggung jawab? Atau sayanya yang terlalu pede sampai rela 'dititipi' benih?
Kapan nikah? Kok nggak nikah-nikah? Nanti keburu tua, nggak punya anak. Emang mau jadi perawan tua? Jangan pilah pilih. Oke aja kalau ada yang mau. Dan entah kalimat apa lagi yang justru tidak menyelesaikan masalah.
Pertama kali tahu Mbak itu, kapan ya?! Lupa?! Tapi dulu kalau nggak salah pernah jadi modelnya Pak Dhe Cholik kan? Waktu itu ikut nebak, Muna Sungkar. Kok namanya kaya si S? Aslinya saya nggak suka lho sama dia. Haters?! Nggak juga, cuma nggak suka saat dia menjadi orang yang terlalu baik dan jadinya teraniaya. Mending jadi orang jahat kan? #Eh!
Bertemu tahun kabisat itu sesuatu banget. Ya namanya empat tahun sekali, pastilah ingin mengenang sesuatu. Kebetulan sepupu saya lahir. Saya belum liat sih. Err jadi pengen punya seseorang yang lahir pas kabisat gini, hihihi.